Sabtu, 20 Oktober 2012

MENGUBAH HIDUP MENJADI LEBIH BAIK

Tatkala semua orang sudah tidak peduli dengan keahlian dan skill interpersonal yang anda miliki maka apakah yang harus anda perbuat untuk mengubahnya?

kalo semua orang mengetahui hakikat hidup yang di anugrhkan tuhan dengan segala limpahan karunia dan kenikmatan,mungkin akan mensyukuri anugrah tersebut.
Hakikatnya manusia lahir ditakdirkan untuk menjadi kaya karena manusia diberikan akal pikiran,emosi,kecerdasan,sosial,budaya dan spiritual.
itu semua merupakan anugarah karena akan menjadi subjek dalam menentukan hidup, bahagia,menderita,kaya atau miskin semua dilandasi dengan keinginan,kebutuhan dan kekuasaan,

keinginan untuk sesuatu yg membuat dirinya merasa ada kepuasan setelah mendapatkannya,kebutuhan merupakan dorongan dari keinginan untuk kenyamanan dalam menjalani hidup.
kekuasaan adalah bukti bahwa semua keinginan dan kebutuhannya telah terpenuhi dengan baik.
sahabatku...kita menjalani hidup ini datakdirkan tuhan untuk miskin seperti ini,,?
tentunya tidak karena tuhan telah memberikan seluruh kebutuhan manusia dari timur hingga barat,tuhan telah menebarkan rizki untuk kita semua agar manusia biasa tenang dalam menjalankan titahnya,

tuhan menyerukan agar manusia tatkala fajar menyingsing maka bertebaran lah kalian untuk mencari rezekiku,dalam kontek ini seyogyanya kita memahami bahwa kita harus senantiasa berusaha untuk mendapatkannya, 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar